Senin, 01 Oktober 2012

Recommend: Lagu Galau (Edisi Barat)

note: lagu ini acak ya, jadi nomor 1 bukan berarti lagu yang paling galau. Semua lagu-lagunya menurut gw bagus-bagus ;)


1. A Rocket To the Moon - Like We Used To

Lagu ini bercerita tentang seorang cowok yang ditinggal pergi ceweknya karena cowok lain, lagu ini mengungkapkan kekecewaan sang cowok dan dia gak yakin kalau pacar baru cewek itu akan sama seperti dirinya dulu. Cieeee...
Meskipun ada sedikit genre rock di lagu ini, tapi kalau dilihat dari lirik lagunya, teuteup deh lagu ini galau abissss...
                                               "does he do all these things like I used to?"
 

2. The Script - For The First Time
Hmmm, lagu ini ceritanya tentang pasangan yang lagi berantem tapi masih tetap mencari jalan keluar untuk melanjutkan hubungan mereka *eaakkk. Pas banget deh buat kamu-kamu yang lagi yang lagi beranten sama pacar.

 

3. Westlife - What About Now
Salah satu lagu westlife yang paling gue suka, cerita keseluruhan lagu ini yang bisa gue ambil tentang kekosongan, kehampaan, kesendirian.


4.Taylor Swift Feat. Civil Wars - Safe and Sound

Udah tau kan kalau lagu ini soundtrack dari film Hunger Games? Yup.. Suara yang "taylor banget"
 bikin kita terbawa ke dalam lagu ini. Liriknya bagus lhoo, ada satu lirik yang gue inget banget..
"just close your eyes, the sun is going down. we'll be alright, no one can hurt you now"



5. Selena Gomez - The Way I Loved You

Di lagu ini, suara selena kedenger bagus banget, serak-serak gimana gituuu... Lagu ini cocok buat kamu yang udah putus dari sang pacar tapi belum bisa move on. Eittt belum bukan berarti nggak bisa yaaaaa :)

 
 
 6. The Script - Nothing

Ini salah satu lagu the script yang paling gue suka, lagu ini cerita tentang cowok yang masih mengharapkan kembali sang mantan. Liriknya itu lhooooo, sesuatu.....

"I'm still in love, but all I heard was nothing"
 
 
 7. Adele - Rolling In The Deep

Suara Adele yang paling galau memang belum ada yang ngalahin deh, ini single dia yang pertama, disiniAdele bener-bener nunjukkin power vocalnya yang cocok banget di lagu ini. Katanya nih, lagu ini tercipta di hari saat hari dimana Adele diputusin sama sang pacar. Duh tambah galau deh nyanyinya T_T

"you had my heart inside of your hand, but you play it to the beat"
 
 
8. One Direction - More Than This
 
Ini lagu yang galau banget deh serius. Lagu ini cerita tentang kecemburuan sang cowok yang nggak bisa milikin cewek yang sangat dicintainya *eaaaa. Vokal para personil 1D disini juga enak banget didengernya, cowok banget lah.Eh lagu ini juga cocok untuk para secret admirer *ehm

"cause I can't love you more thana this"
 
 9. Miley Cyrus - Stay
 
Lagu ini cerita tentang cewek yang kesepian. Duhhhh...-__-
Meskipun lagu ini udah lama, tapi tetep enak kok didengerin. Di lagu ini Miley nunjukkin vokal yang "wah", pokoknya thumbs up buat lagu ini...

 
 
10. Maroon 5 Feat. Wiz Khalifa - Payphone
 
Speechless buat lagu ini, suka pokoknyaaaaa :'3
Selain ini, lagu maroon5 yang lain yang nggak kalah enaknya yaitu She Will Be Loved.
 
"it's even harder to picture that you not here next to me"
 
 
11.  Christinna Aguilera - Hurts

Lagu christinna yang paling gue suka, cerita dari lagu ini itu tentang cewek yang merasa menyesal akan sikapnya setelah ditinggal pergi oleh cowoknya. Maka dari itu untuk kalian yang punya pacar lebih baik jaga sikap biar pacarnya nggak ninggalin hehe :D
 
 
12. Evanescence - My Immortal
 
Kalau denger lagu ini, kayaknya ada kesan gimana gitu yaa. Mungkin pengaruh dari musik dan judul lagu ini juga kali ya yang bikin kita mikir kalau ini lebih mirip sama lagu horor-___-
Anyway, lagu ini tetep lagu yang easy lestening :)
 
 
13. David Archuleta - Notice Me
 
Dapet recommend lagu ini sebenernya dari internet, ternyata setelah didengerin lagunyaenak juga. Suara Archie juga pas banget deh.^^

 
 
14. Christinna Perri - Jar Of Hearts
 
2 thumbs up deh buat christinna di lagu ini, suaranya keren, musiknya keren, liriknya apalagiiiii.. Lagu dari christinna lainnya yang nggak kalah galau adalah A Thousand Years.

 
 
15. Bruno Mars - Grenade
 
Salah satu lagu dari Bruno Mars yang paling gue suka, have you watch the music video of this song? yup, thet was really nice. Bruno showed his big-hearted man. Selain itu ada juga lagu lainnya dari Bruno Mars seperti Long Distance dan Talking To The Moon.

 
 
Okey, segitu dulu ya gue rasa, kalau ada reccomend lagu-lagu galau yang lain silahkan sarannya :)